Ramai Jadi Obrolan Medsos, Ini 9 Gejala NPD Si Narsis
Daftar Isi
- Gejala NPD
- 1. Merasa dirinya sangat penting
- 2. Sering berfantasi
- 3. Percaya pada superioritas
- 4. Kebutuhan untuk dikagumi
- 5. Merasa punya hak
- 6. Kecenderungan mengeksploitasi orang lain
- 7. Kurang empati
- 8. Sering merasa iri
- 9. Sombong
Istilah NPD atau gangguan kepribadian narsistik belakangan tengah ramai diperbincangkan di media sosial. Apa saja gejala NPD yang patut diperhatikan?
Kebanggaan pada diri sendiri adalah hal yang penting. Namun, kebanggaan bisa jadi salah jika dilakukan secara berlebihan.
Tak jarang rasa bangga ini membuat seseorang merasa ingin selalu diperhatikan dan dikagumi. Jika sudah sangat berlebihan, kondisi ini bisa disebut sebagai salah satu gangguan mental yang dikenal dengan istilah NPD (narcissistic personality disorder).
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
NPD dapat menyebabkan masalah dalam banyak aspek kehidupan seperti hubungan, pekerjaan, sekolah, atau masalah keuangan. Mereka akan mudah merasa kecewa karena merasa tidak diistimewakan.
Gejala NPD
Gejala NPD berkisar pada pikiran, perasaan, dan tindakan. Buku Pegangan Diagnostik dan Statistik Gangguan Mental edisi ke-5 mencatat sembilan gejalanya. Berikut di antaranya, menukil laman Cleveland Clinic.
1. Merasa dirinya sangat penting
Hal ini bisa dilihat dari kebiasaan berikut:
- melebih-lebihkan kemampuan diri sendiri atau menetapkan standar yang terlalu tinggi pada diri sendiri,
- membanggakan atau melebih-lebihkan prestasi.
2. Sering berfantasi
![]() |
Orang dengan NPD biasanya sering berfantasi bahwa dirinya adalah orang yang sukses, kuat, cantik, dan hal-hal hebat lainnya.
3. Percaya pada superioritas
Orang-orang dengan NPD menganggap dirinya istimewa dan unik. Mereka juga percaya bahwa mereka hanya bisa bergaul dengan orang-orang yang dianggap layak.
4. Kebutuhan untuk dikagumi
Mereka senang memancing pujian. Mereka juga selalu ingin tahu apa yang dipikirkan orang lain tentang mereka.
Namun di balik itu, mereka punya harga diri yang rapuh. Sering kali mereka merasa ragu, mengkritik diri sendiri, atau merasa hampa.
5. Merasa punya hak
Orang dengan NPD biasanya selalu mengharapkan perlakuan yang istimewa dan menguntungkan. Mereka akan marah saat orang lain tidak menuruti atau menenangkan mereka.
Lihat Juga :![]() |
6. Kecenderungan mengeksploitasi orang lain
Secara tidak sadar, mereka akan cenderung mengeksploitasi orang lain untuk mendapatkan citra yang diinginkan.
Selain itu, mereka juga sengaja membangun persahabatan atau hubungan dengan orang-orang yang bisa meningkatkan harga diri atau status mereka.
7. Kurang empati
Orang dengan NPD biasanya kerap mengeluarkan kata-kata yang menyakiti orang lain. Mereka melihat perasaan, kebutuhan, dan keinginan orang lain sebagai tanda kelemahan.
Mereka juga kerap tak membalas kebaikan atau perhatian yang diberikan orang lain.
8. Sering merasa iri
![]() |
Saat ada orang lain yang sukses, mereka kerap merasa iri. Selain iri, mereka juga kerap meremehkan pencapaian orang lain.
9. Sombong
Orang dengan NPD biasanya punya kepribadian yang sombong. Mereka senang menggurui dan kerap meremehkan.
Selain sembilan kriteria di atas, ada juga perilaku lain yang kerap dimiliki orang dengan NPD. Berikut di antaranya:
- takut atau menghindari kerentanan,
- menarik diri dari orang lain untuk menyembunyikan perasaan rentan,
- perfeksionisme,
- depresi berat saat mengalami penolakan atau kegagalan,
- marah saat dikritik,
- pura-pura rendah hati untuk menyembunyikan perasaan,
- menghindari situasi yang memungkinkan terjadinya kegagalan.
-
Diabetes Tipe 5 Kini Diakui Federasi Diabetes InternasionalINTIP: Deret Teh Pembakar Lemak Perut yang Paling TokcerBertemu Hampir 5 Jam, Ini Isi Pembicaraan Surya Paloh dan Prabowo SubiantoKasih Sayang Ayah Sepanjang Hayat, Momen Haru Anies Baswedan Jenguk Putrinya Terpapar CovidPsikolog Ungkap Dampak Psikologis Mengirim Anak ke Barak MiliterTernyata Pria Ingin Disentuh di Area Ini, Perempuan Wajib TahuKasih Sayang Ayah Sepanjang Hayat, Momen Haru Anies Baswedan Jenguk Putrinya Terpapar CovidDoa Ziarah Kubur saat Idul Adha 2024 Lengkap dengan Artinya6 Buah Ini Lebih Bermanfaat Jika Dimakan saat Perut KosongEmiten Perjalanan Wisata BAYU akan Bagi Dividen Rp100 per Saham, Cair Tanggal Segini!
下一篇:Nama Menteri Sosial Disebut di Sidang Korupsi E
- ·Selain Syahrul Yasin Limpo, Mantan Ajudan Firli Bahuri Juga Diperiksa Ditkrimsus PMJ Hari Ini
- ·30 Saksi Penistaan Agama Panji Gumilang Diperiksa Polri
- ·Terharu Dukungan PBB, Prabowo Subianto Yakin Ada Tambahan Parpol Lagi
- ·BRI Umumkan 45 Journalism 2025, Wujud Dukungan untuk Tingkatkan Kualitas Pers
- ·Lakukan Rutin, Ini Manfaat Minum Air Kelapa Muda di Pagi Hari
- ·Ke PN Jakut, Kuasa Hukum FNS Memohon Perlindungan Hukum
- ·日本大学摄影专业,这些你都了解吗?
- ·Kasih Sayang Ayah Sepanjang Hayat, Momen Haru Anies Baswedan Jenguk Putrinya Terpapar Covid
- ·5 Daun untuk Asam Urat, Tak Perlu Repot Cukup Direbus
- ·Bawaslu Minta MK Segera Putuskan Batas Usia Capres
- ·安特卫普皇家艺术学院有哪些出名的专业?
- ·BRI Umumkan 45 Journalism 2025, Wujud Dukungan untuk Tingkatkan Kualitas Pers
- ·LPS ‘Upgrade’ BPR Biar Gak Gaptek Lindungi Dana Warga
- ·Tata Cara Mandi Sebelum Berangkat Sholat Idul Adha Sesuai Sunah
- ·HUMI Tambah 10 Kapal, Garap Lini Baru Pengelolaan Armada
- ·Polisikan Developer Angel Token, Angel Lelga: Saya Sebagai Brand Ambassador Tak Dibayar Sama Sekali
- ·VIDEO: Disney Akan Bangun Taman Hiburan Baru di Abu Dhabi
- ·Depresi hingga Suicidal Thought 'Hantui' Gen Z Indonesia
- ·Wamendag Yakin Penerapan Protokol ke
- ·日本艺术生留学如何规划申请时间?
- ·Diabetes Tipe 5 Kini Diakui Federasi Diabetes Internasional
- ·Objek Wisata di China Pasang Pengatur Waktu di Toilet Wanita
- ·PN Kabulkan Keberatan Grab Jadi Momentum Perbaikan Relevansi Hukum Bisnis Digital
- ·Satu Dekade NMAX jadi Pelopor Inovasi yang Sukses Ciptakan Trend Setter
- ·Turis Ini Diselamatkan 2 Kali di Gunung Fuji Gegara Ponsel Ketinggalan
- ·Penjualan dan Harga Daging Sapi Potong di Pasar Tomang Barat Turun Akibat PMK
- ·Studi: Makan Ayam 4 Kali Seminggu Berpotensi Kena Kanker
- ·Polda Metro Jaya Bakal Panggil Pemotor Konvoi Bawa Bendera Khilafah di Cawang
- ·Laba Emiten Milik Haji Isam (JARR) Melejit 3 Kali Lipat, Meski Penjualan Menurun
- ·Polda Metro Jaya Bakal Panggil Pemotor Konvoi Bawa Bendera Khilafah di Cawang
- ·Hotel Jepang Minta Turis Israel Tandatangan Tak Ikut Kejahatan Perang
- ·传媒类大学世界排名TOP20一览!
- ·Volume Penumpang Masih Tinggi di Stasiun Manggarai, Eskalator Sempat Mati
- ·Apa Penyebab Perempuan Lebih Sering Migrain daripada Laki
- ·5 Museum di Jakarta Kini Bisa Dikunjungi Malam Hari, Mana Aja?
- ·Berapa Lama Kita Bisa Terjaga Tanpa Tidur?