Apa di Balik Misteri Tidak Ada Lantai 4 dan 13 di Hotel?
Ketika menginap di hotel, mungkin ada hal-hal tertentu yang baru kamu sadari saat melihatnya. Contohnya seperti kebanyakan hotel tidak ada lantai 4 dan lantai 13.
Banyak yang sudah mengetahui soal hal ini, tapi tidak sedikit yang belum menyadarinya. Sebenarnya, secara fisik bangunan hotel, lantai 4 dan lantai 13 ada, tapi pengelola seringkali tidak menuliskannya.
Pada petunjuk tombol lift, petunjuk arah, hingga petunjuk tempat di bangunan penginapan tersebut, tidak dicantumkan atau dituliskan lantai 4 dan lantai 13.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Seperti dilansir ET Now, lantai 4 dan lantai 13 ditiadakan ada kaitannya dengan kepercayaan dan budaya yang dianut masyarakat. Ada dua unsur budaya yang bercampur, yakni tradisi China yang menganggap angka 4 sebagai angka sial dan tradisi barat yang menganggap angka 13 adalah angka tidak beruntung.
Di beberapa budaya China, lantai 4 juga dihindari karena kata untuk "empat" dalam bahasa seperti Mandarin dan Kanton terdengar mirip dengan kata untuk "kematian",
Walaupun lokasinya bukan di China atau barat, pengaruh budaya itu menyebar ke berbagai negara di dunia, termasuk Indonesia. Jika angka 4 dianggap angka sial, maka angka 13 dianggap angka keramat. Ini menjadikan lantai 13 disebut lantai angker.
Seperti dilansir Travel and Leisure, di negara barat, ada semacam ketakutan di antara orang-orang mengenai angka 13. Bahkan ada semacam fobia terhadap angka 13 yang disebut triskaidekaphobia. Alasan ketiadaan lantai 4 karena keyakinan terhadap tetraphobia atau ketakutan pada angka 4.
Karena sebagian besar hotel-hotel dibangun dengan standar internasional, dan turis asing menjadi tamunya, jadi seperti negara-negara barat, kamar nomor 13 juga tidak dibangun di hotel-hotel di negara-negara Asia.
Kendati tidak ada yang dapat memastikan apakah angka 4 dan angka 13 itu merupakan angka sial atau angka keramat, banyak orang di muka bumi yang percaya soal takhayul ini.
(wiw)-
Ratna Bayar Oplas dari Rekening Bantuan Danau TobaIntip Springhill Yume Lagoon, Hunian Strategis dan Asri di SerpongEmiten Migas Keluarga Panigoro (MEDC) Terbitkan Surat Utang USD400 Juta, Dananya Buat IniBukti Pengabdian Prabowo, Mendirikan Akademi Sepakbola Demi Wujudkan Timnas Indonesia di Piala DuniaViral Pendaki Gunung GedeHadiri Panggilan Bawaslu, Gibran Mengaku Tidak Ada Kegiatan Politik saat di CFD KemarinHarga Minyak Global Naik Tipis Menyusul Ketegangan Iran6 Cara Diet Murah Meriah, Tak Perlu Habiskan Kocek untuk LangsingPatung Wanita Ini Akan Dijaga Ketat karena Terus 'DirabaEmiten Prajogo Pangestu (CUAN) Mau Stock Split 1:10, Saham Lebih Terjangkau dan Likuid
下一篇:7 Ikan Terbaik untuk Penderita Diabetes, Bisa Cegah Komplikasi
- ·LPS ‘Upgrade’ BPR Biar Gak Gaptek Lindungi Dana Warga
- ·Wanita Acungkan Pistol ke Paspampres Depan Istana, Kapolda Metro Jaya: Belum Tentu Teror
- ·Menolak Diderek,Polisi dan Dishub Pukul Spion Mobil Buntut Parkir Sembarangan di Mampang Jaksel
- ·Disebut Akibat Mandi Malam, Ini Mitos Seputar Paru
- ·Jam Minum Kopi yang Paling Tepat Menurut Dokter
- ·Anggaran Sirkuit Formula E Bengkak 10 Miliar, Wakilnya Anies Blak
- ·Ini Dia Penampakan Mobil Pertama Produksi BYD
- ·Mantap! IHSG Selasa Dibuka Perkasa Naik 0,68% ke 7.189
- ·Kepala RSPAD dan Danpuspomad akan Turun Pangkat, Ini Penjelasan Panglima TNI
- ·10 Hari Menjabat, Heru Budi Copot Aprindy yang Baru Tiga Bulan Jadi Dirut MRT Jakarta
- ·KAI Batalkan 9 Perjalanan Kereta dan Putar 10 Jalur Imbas Kecelakaan di Cicalengka, Ini Daftarnya
- ·Perjalanan Karier Rahmat Effendi, Menjabat Sejak 2012 Gantikan Wali Kota yang Diciduk KPK
- ·Super Mewah, Maskapai Saudi Luncurkan Kelas Bisnis Terbaik Dunia
- ·Menolak Diderek,Polisi dan Dishub Pukul Spion Mobil Buntut Parkir Sembarangan di Mampang Jaksel
- ·Turun Tajam Rp23 Ribu, Harga Emas Antam Hari Ini Dibanderol Rp1.871.000 per Gram
- ·Siskaeee Ajukan Praperadilan ke PN Jaksel terkait Status Tersangkanya
- ·Anies Punya Kartu Sakti untuk Lansia, Coba Lihat
- ·Jokowi Bangun Memorial Park di IKN dengan Biaya Rp 361 Miliar
- ·Selama Lebih Dari 1 Jam SYL bersama M.Hatta Selesai Diperiksa Polda Metro Jaya
- ·5 Manfaat Menakjubkan Daun Kelor untuk Wanita
- ·5 Buah Penurun Asam Urat, Ampur Usir Rasa Sakit
- ·Perjalanan Karier Rahmat Effendi, Menjabat Sejak 2012 Gantikan Wali Kota yang Diciduk KPK
- ·Intip Springhill Yume Lagoon, Hunian Strategis dan Asri di Serpong
- ·Jumlah Kalori Makan Malam Ideal untuk Turunkan Berat Badan
- ·Eggi Sudjana Laporkan Balik Farhat Abbas
- ·Polri Klarifikasi Pernyataan Kapolri Soal Estafet Kepemimpinan
- ·5 Daun untuk Asam Urat, Tak Perlu Repot Cukup Direbus
- ·Daerah Sasaran Operasi Damai Cartenz 2024 di Papua, KKB dan Kelompok Kriminal Politik Target Utama
- ·2 HP Jurnalis Raib Digondol Maling Saat Main Futsal di Kebon Jeruk
- ·Emas Antam di Pegadaian Dijual Mulai Rp1.037.000, UBS dan Galeri 24 Dipatok Segini
- ·LPS ‘Upgrade’ BPR Biar Gak Gaptek Lindungi Dana Warga
- ·TKN Sebut Prabowo
- ·Gembok Dibuka, Saham Emiten Furniture LFLO Bebas dari Suspensi
- ·5 Cara Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga, Mudah Dilakukan di Rumah
- ·Selain Syahrul Yasin Limpo, Mantan Ajudan Firli Bahuri Juga Diperiksa Ditkrimsus PMJ Hari Ini
- ·Tiba Dilokasi Debat, Para Capres