7 Makanan Pengganti Daging yang Kaya Protein, Enak dan Sehat
Kaum vegan dan vegetarian tetap bisa mendapatkan protein meski tidak makan daging.
Pada peringatan Hari Vegan Sedunia ini, Anda perlu tahu ada beberapa makanan pengganti daging yang tak kalah enak. Makanan ini terbuat dari sumber nabati.
Diet vegan dan vegetarian disebut berhubungan dengan banyak manfaat kesehatan, termasuk penurunan kolesterol, penurunan tekanan darah, dan indeks massa tubuh.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Makanan pengganti daging
Daging memang pilihan sumber protein yang lezat. Walau tidak mengonsumsi daging, kaum vegan dan vegetarian tetap bisa memperoleh asupan protein lewat beberapa pilihan makanan berikut.
1. Tahu
Tahu merupakan sumber protein yang baik dan mengandung asam amino esensial penting buat tubuh. Mengutip dari Medical News Today, sebanyak 250 gram tahu mengandung 20 gram protein.
Tahu pun memiliki rasa yang netral sehingga bisa diolah menjadi berbagai menu masakan. Bahkan, beberapa orang menggunakan tahu sebagai pengganti telur atau mencampurkannya ke dalam masakan berkuah.
2. Tempe
![]() |
Tempe juga merupakan hasil olahan kedelai seperti halnya tahu. Bedanya, kedelai masih utuh dan melalui proses fermentasi. Tempe pun lebih banyak mengandung serat dan protein.
Sebanyak 166 gram tempe mengandung 33,7 gram protein. Selain protein, tempe juga memberikan asupan kalsium, zat besi, magnesium, dan vitamin B6.
3. Lentil
Lentil sangat direkomendasikan sebagai pengganti daging dengan banyak kandungan protein dan serat. Mengutip dari Healthline, sebanyak 198 gram lentil mengandung 18 gram protein.
Dengan jumlah yang sama, kandungan serat pada lentil mampu memenuhi setengah kebutuhan serat harian. Jenis serat pada lentil terbukti memberi makan bakteri baik bagi usus besar sehingga pencernaan lebih sehat.
4. Seitan
Seitan terbuat dari gluten gandum. Gandum diolah dengan dihilangkan kandungan patinya. Hasilnya berupa makanan padat protein dengan tekstur mirip ayam dan rasa ringan.
Seitan banyak digunakan untuk produk daging tiruan. Dalam 4 ons seitan mengandung 28 gram protein. Selain itu, seitan juga mengandung riboflavin, niacin, dan vitamin B6.
Meski bergizi, seitan tidak disarankan buat orang yang menderita celiac atau penyakit autoimun. Asupan gluten bisa bikin penyakit kambuh.
Lihat Juga :![]() |
5. Kacang hijau
Kacang hijau kerap diolah jadi bubur sebagai menu sarapan atau kudapan. Setiap 160 gram kacang hijau matang mengandung hampir 9 gram protein.
Jenis kacang-kacangan satu ini juga kaya akan nutrisi seperti serat, tiamin, folat, vitamin (vitamin A, C, K), dan mineral (mangan, magnesium, fosfor, seng, zat besi).
6. Oatmeal
Oatbiasanya disarankan buat mereka yang sedang diet. Padahal, sumber pangan satu ini bisa dikonsumsi siapa pun, terlebih yang menganut pola makan vegan dan vegetarian.
Dalam 40 gram oat kering mengandung 5 gram protein dan 4 gram serat. Oatjuga mengandung magnesium, seng, fosfor, dan folat. Oatbisa diolah jadi oatmeal sampai burger vegetarian. Selain itu, oat bisa digiling halus sebagai bahan kue.
7. Kacang-kacangan
Kacang-kacangan dan produk turunannya merupakan sumber protein yang baik. Sebanyak 28 gram kacang-kacangan mengandung sekitar 5-7 gram protein, tergantung varietasnya.
Selain protein, kacang-kacangan juga mengandung serat, lemak sehat, zat besi, kalsium, magnesium, selenium, fosfor, serta vitamin E dan B.
(els/asr)-
Ratna Bayar Oplas dari Rekening Bantuan Danau TobaUrai Arus Balik, Jadwal Masuk Sekolah Diundur Jadi 12 MeiInnalilahi! Tercatat Ada 71 Petugas Pemilu Meninggal Dunia, 4.567 Orang SakitSudah Nggak Betah dalam Penjara, Adam Deni Minta Maaf ke Ahmad Sahroni: Saya Depresi Berat...LPS ‘Upgrade’ BPR Biar Gak Gaptek Lindungi Dana WargaHeboh Anggur Shine Muscat, Ini Cara Menghilangkan Pestisida pada BuahAda Truk Mogok Di Tol JORR Arah Kampung Rambutan Pagi Ini, Lalin MacetBerbagi di Bulan Ramadan, Front Pemuda Muslim Maluku Bukber Bareng Masyarakat MarjinalAda 2 Laporan Polisi Terkait Dugaan Penyebaran Hoax Palti Hutabarat'Mengungsi Sementara di Tetangga' Getir Warga Manggarai Atap Rumahnya Roboh Imbas Hujan Deras
下一篇:Seluruh Partai Koalisi Tunjukan Nilai Gotong Royong pada HUT ke
- ·10 Alasan Sudah Rajin Olahraga Tapi Berat Badan Malah Naik
- ·Noel Kuak Ada Keluarga Cendana dan Cikeas di Balik Kasus Munarman
- ·Innalilahi! Tercatat Ada 71 Petugas Pemilu Meninggal Dunia, 4.567 Orang Sakit
- ·Bintang KPop & Drakor Kini Punya Gerbang Khusus di Bandara Incheon
- ·Jangan Cuma Hilirisasi! Prabowo Gelar Karpet Merah Buat Perusahan China Masuk ke Semua Sektor
- ·Curiga Main Serong, Suami di Tangsel Pukul hingga Banting Istri
- ·Soroti Kasus Nurhayati, Mahfud MD Pastikan Segera Cabut Status Tersangka
- ·Gibran Ingin Ketemu Capres Cawapres 01 dan 03, Begini Respons PKB
- ·Ternyata Ada 3 Tanaman yang Baik untuk Kesehatan Mata, Apa Saja?
- ·PT Pos Indonesia dan Kemendag Resmikan Digitalisasi Pasar Rakyat di Kabupaten Minahasa
- ·Turis Indonesia dan 12 Negara Ini Gratis Naik Pesawat Keliling Jepang
- ·Tamara Tyasmara dan Ibunya Menangis Histeris Usai Diperiksa di PMJ
- ·5 Daun untuk Mengobat Asma, Alami dan Minim Efek Samping
- ·HP Sopir TransJakarta di Ciracas Dibawa Kabur Pembunuhnya, Randi Tewas di Tangan Perampok?
- ·Aksi Tegas Benny Rhamdani Tolak Radikalisme Diapresiasi JAMMI
- ·Satu Keluarga Tewas Membusuk di Kalideres, Ketua RT: Terakhir Ketemu 3 Bulan Lalu
- ·INTIP: Daun untuk Mengatasi Asam Urat Secara Alami
- ·'Mengungsi Sementara di Tetangga' Getir Warga Manggarai Atap Rumahnya Roboh Imbas Hujan Deras
- ·Menteri KPK/BKKBN Duga Faktor Ekonomi Jadi Alasan Orang Malas Menikah
- ·Bintang KPop & Drakor Kini Punya Gerbang Khusus di Bandara Incheon
- ·Laga Panas Persija Vs Persib Dijaga 15 Ribu Personel Gabungan
- ·Baru Juga Minta Maaf, Jubir PSI Langsung Sindir Lagi Anies Baswedan
- ·PPP Ingin Ambang Batas Parlemen Dikembalikan 2,5%, Representasi Suara Rakyat Lebih Besar
- ·Jangan Kaget! Begini Perkembangan Kasus Teror Kepala Anjing di Ponpes Habib Bahar, Ternyata...
- ·Beredar Informasi Ganjil
- ·Cara Menyimpan Roti Tawar agar Awet, Perlu Ditaruh dalam Kulkas?
- ·Studi Temukan Vitamin Ini Bantu Kurangi Risiko Kanker Usus Besar
- ·Indocertes Bantah Tuduhan Lakukan Penyekapan Terhadap Pengusaha di Depok Selama 3 Hari
- ·Bintang KPop & Drakor Kini Punya Gerbang Khusus di Bandara Incheon
- ·Ini Cara Membedakan Gatal Biasa dan Gatal Akibat Diabetes
- ·Masinis Kereta Tabrakan di Bandung di Bandung Diduga Terjepit
- ·Dinas LH DKI Buru Truk Sedot Tinja Buang Pup di Cawang, Izin Usaha Pelaku Terancam Dicabut
- ·Curiga Main Serong, Suami di Tangsel Pukul hingga Banting Istri
- ·PDIP Keberatan Ambang Batas Parlemen 4 Persen Dihapus, Komarudin: Itu Wewenang Pembuat UU Bukan MK!
- ·Temukan Kejanggalan, Polisi Bakal Periksa Rekening Ratna Sarumpaet
- ·Daftar 9 Kecurangan Pilpres 2024 Diungkap Tim Hukum AMIN